Buku :: Kembali ::

Sembilan pendekar hadits

No. Panggil : 297.4
Nama Orang : Abdullah Bin Abdullah
Subjek :
  1. ISLAM-SEMBILAN HADIS
Penerbitan : Bogor : Pustaka Tharqul Izzah, 2007
Bahasa : Indonesia
ISBN : [979-9478-68-5]
Edisi : Cet. 1
Catatan Umum :
Catatan Bibliografi :
Catatan Seri :
Sumber :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 2
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
297.4 01-10-00868 TERSEDIA
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 8758
Mungkin sebagian dari kaum muslim telah mengenal nama-nama seperti Imam Bukhari, Imam Muslim, ataupun imam malik dan imam ahmad. Tokoh-tokoh yang tidak asing lagi bagi siappun yang sering membaca teks-teks hadits Nabi SAW. tetapi lebih sedikit lagi dari kita yang mengenal nama-nama seperti imam Abu Daud, Tirmidzi, Nasai, Ibnu Majah, dan Ad-Darimi. Semuanya adalah para pakar hadits, sama seperti Imam Bukhari dan Imam Muslim, yang berjasa dalam mengumpulkan, menyeleksi dan membukukan hadits-hadits nabi SAW. Keberadaan mereka sangat penting di dalam menjaga kemurnia as sunnah dari para pemalsu hadits maupun pembuat bid'ah.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive