Tata cara menghadapi gugatan
No. Panggil : | 340 |
Nama Orang : | Badriyah Harun |
Subjek : | |
Penerbitan : | Yogyakarta : pustaka yustisia, 2009 |
Bahasa : | Indonesia |
ISBN : | [978-979-341-020-3] |
Edisi : | Cet. 1 |
Catatan Umum : | |
Catatan Bibliografi : | |
Catatan Seri : | |
Sumber : | |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 2 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
340 | 01-10-6627 | TERSEDIA |
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 8737 |
Tidak semua orang dalam keadaan siap ketika mendapat sepucuk surat "relas" panggilan yang dilampiri gugatan. Akibat ketidak siapan serta kekurangan akses informasi untuk membela diri pengadilan sering menyebabkan tergugat takut dan bingung serta dengan mudah dapat terjebak dalam praktik mafia peradilan.
Buku tata cara menghadapi gugatan ini membantu memberikan pemahaman kepada masyarakat, dengan pembahasan lengkap, sistematis, dan praktis tentang bagaimana saat menerima panggilan gugatan, menghadapi sidang pertama seputar eksepsidan menjawab tergugat, pelaksanaan penyitaan,s erta proses pemeriksaan lanjutan sampai putusan akhir pengadilan.
Buku tata cara menghadapi gugatan ini membantu memberikan pemahaman kepada masyarakat, dengan pembahasan lengkap, sistematis, dan praktis tentang bagaimana saat menerima panggilan gugatan, menghadapi sidang pertama seputar eksepsidan menjawab tergugat, pelaksanaan penyitaan,s erta proses pemeriksaan lanjutan sampai putusan akhir pengadilan.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive