Buku :: Kembali ::

Sultan para wali : hidup, ajaran, dan karamahnya

No. Panggil : 297.63
Nama Orang : Syekh Abdul Qadir Al-Jilani
Subjek :
  1. WALISANGA
Penerbitan : Yogyakarta : Cahaya Hikmah, 2007
Bahasa : Indonesia
ISBN : [979-97400-100-8]
Edisi : cet. 10
Catatan Umum :
Catatan Bibliografi :
Catatan Seri :
Sumber :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 2
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
297.63 15650-09 TERSEDIA
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 8359
Sufi abad ke 3 H, Junaid al-Bagdadi, jauh-jauh sudah menyatakan padangan visionernya bahwa di penghujung abad ke 5 H akan lahir seorang sufi agung, seorang wali kutub (Quthb al zaman), yang bergelar al ghauts- al-azham. Dialah syekh muhy al din'abdul qadir al jilani, seorang mujaddid terkemuka yang dianugerahi oleh allah sebegitu banyak pengetahuan lahir dan batin, berkah, keajaiban, dan karamah. Dia telah mendirikan tarekat yang paling masyhur hingga hari ini, dan dianut oleh banyak kaum muslim di seluruh belahan dunia, yakni tarekat qadariyyah.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive