Buku :: Kembali ::

Hell a Work: mengelola individu di kantor kawasan iblis

No. Panggil : 658.4
Nama Orang : Eng Whyeteck
Subjek :
  1. MANAJEMEN
Penerbitan : Jakarta : Bhuana Ilmu Populer, 2004
Bahasa : Indonesia
ISBN : [979-699-471-5]
Edisi :
Catatan Umum :
Catatan Bibliografi :
Catatan Seri :
Sumber : Perpustakaan PTIK
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 3
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
658.4 15-049-09 TERSEDIA
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 8339
Hell a work diawali dengan penjelasan mengapa kerja adalah istilah lima huruf yang jarang membuat kita benar - benar bergairah. Akibatnya, banyak perusahaan yang sekadar menjadi sekumpulan orang kecewa, yang menampakkan sejenis penyakit bernama racun korporat.
Ia melukiskan sejumlah paradoks dan kontraindikasi tentang perilaku manusia di dalam organisasi, yang menghasilkan manajemen bodoh atau tidak masuk akal.
Para manajer di setiap jenjang akan mengenali kompleksitas, dilema dan trauma yang dilukiskan Eng, serta akan merasa tertantang oleh pandangan - pandangan provokatif mengenai seni mengelola individu ini.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive