Skripsi STIK-PTIK :: Kembali ::

Peran Kasat Reskrim dalam memotivasi anggota Sat Reskrim terhadap penanganan perkara curanmor di wilayah hukum Polres

No. Panggil : 61-14-091
Nama Orang : Keris Aji Wibisono
Subjek :
  1. PENANGANAN CURANMOR-POLRES MAGELANG
Penerbitan : Jakarta : STIK-PTIK, 2014
Bahasa : none
Deksipsi Fisik : xi, 126 hal.: ilus, 29 cm
Catatan Umum :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 3
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
61-14-091 61-14-091 TERSEDIA
 61-14-091.pdf
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 49646
Latar belakang permasalahan dari penelitian ini bermula dari semakin meningkatnya kasus tindakan kriminar pencurian kendaraan bermotor di wilayah hukum Polres Magelang. Kota magelang. Kota Magelang merupakan kota yang sedang berkembang dalam pembangunan dan berusaha untuk mencapai tujuan nasional yaitu kesejahteraan, keadilan serta kemakmuran yang merata, dan berkeprimanusiaan disertai keamanan, ketertiban masyarakat (KAMTIBMAS) yang merupakan syarat mutlak bagio pembangunan nasional itu sendiri.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive