Pengaruh penangkapan dan penahanan terhadap penjeraan pelaku kejahatan di wilayah hukum Polres Kudus
Nama Orang : | Doddy Monza |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta : STIK-PTIK, 2014 |
Bahasa : | none |
Deksipsi Fisik : | xiv, 136 hal.: ilus, 29 cm |
Catatan Umum : | |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
61-14-037 | TERSEDIA |
61-14-037.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 49592 |
Polri merupakan salah satu institusi pemerintah yang memiliki tugas pokok diantaranya adalah melakukan penegakan hukum sebagaimana diamanatkan dalam undang-undang No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia. Penegakan hukum sendiri dapat dibedakan menjadi pre-emtif, preventif, dan represif. Penegakan hukum represif merupakan penagakan hukum yang dilakukan setelah terjadinya tindak pidana, dimana didalamnya meliputi berbagai macam kegiatan diantaranya adalah penangkapan dan penahanan.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive