Tesis STIK-PTIK :: Kembali ::

Kondisi yang melatarbelakangi penerapan keadilan restoratif pada penyelesaian perkara pidana

No. Panggil : T-STIK-I-13-003
Nama Orang : Hariwiyawan Harun
Subjek :
  1. HUKUM PIDANA-KEADILAN
Penerbitan : Jakarta : STIK-PTIK, 2013
Kode Bahasa : none
Catatan Bibliografi :
Deskripsi Fisik : xvi, 120 hal.: 30 cm
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : none
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-STIK-I-13-003 T-STIK-I-13-003 TERSEDIA
 T-STIK-I-13-003.pdf
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 49338
Penyelesaian perkara pidana melalui pendekatan keadilan restoratif diasumsikan sebagai model dan mekanisme yang paling relevan saat ini. Keadilan restoratif merupakan mekanisme penyelesaian perkara pidana melalui jalur musyawarah yang melibatkan pelaku, korban dan masyarakat secara langsung. Dengan mekanisme yang demikian model ini kemudian dianggap sebagai paradigma baru dalam strategi penanganan perkara pidana untuk menjawab ketidak puasan atas bekerjanya sistem peradilan pidana.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive