Skripsi STIK-PTIK :: Kembali ::

Pemanfaatan kamera CCTV (Close Circuit Television) oleh unit Reskrim dalam pengungkapan kasus pencurian dengan kekerasan di wilayah hukum Polsek Godean (Studi kasus curas di mini market alfamart)

No. Panggil : 60-13-048
Nama Orang : Ardiansyah Rolindo Saputra
Subjek :
  1. POLRI-PENGUNGKAPAN CURAS ALFAMART
Penerbitan : Semarang : STIK-AKPOL, 2013
Bahasa : none
Deksipsi Fisik : xvi, 75 hal.: 30 cm
Catatan Umum :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 3
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
60-13-048 60-13-048 TERSEDIA
 60-13-048.pdf
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 48852
Perkembangan kejahatan tindak pidana pencurian dengan kekerasan yang terjadi di wilayah hukum Polsek Godean semakin menyulitkan petugas. Hal ini dimungkinkan kurangnya pengawasan pihak terkait. Sehingga kejahatan tindak pidana berupa pencurian dengan kekerasan yang dilakukan oleh sekelompok orang ini sangatlah mudah untuk dilaksanakan. Pelaku tidak hanya mengambil dan merusak barang-barang yang ada di tempat tersebut melainkan menyebabkan korban mengalami luka yang sangat serius.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive