Manajemen sekuriti fisik di akademi Kepolisian
No. Panggil : | T16-13-45 |
Nama Orang : | Faisal Febrianto |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta : KIK-UI, 2013 |
Kode Bahasa : | none |
Catatan Bibliografi : | |
Deskripsi Fisik : | xvi, 133 hal.: 29 cm |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T16-13-45 | T16-13-45 | TERSEDIA |
T16-13-045.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 48795 |
Akademi Kepolisian (AKpol) yang merupakan kepanjangan birokrasi dari institusi Polri, memiliki tugas pokok menyelenggarakan pendidikan first line supervisor / pembentukan perwira pertama Polri. Namun, dalam hal ini suatu kawasan yang nyaman dan mapan juga harus didukung oleh berbagai sarana dan prasarana yang baik, dan yang tidak kalah penting yaitu adanya sistem keamanan dan manajemen yang baik, guna mendukung keberhasilan proses belajar mengajar (PBM) di lingkungan Akpol.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive