Optimalisasi penyelenggaraan manajemen sekuriti fisik di Kepolisian resort Kota Depok
No. Panggil : | T16-13-036 |
Nama Orang : | Ronald Ardiyanto Purbo |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta : KIK-UI, 2013 |
Kode Bahasa : | none |
Catatan Bibliografi : | |
Deskripsi Fisik : | xiii, 147 hal.: 29 cm |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T16-13-036 | T16-13-036 | TERSEDIA |
T16-13-036.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 48786 |
Hakikat manusia dalam hidup pasti menginginkan adanya perbaikan. Perbaikan dalam hal kualitas hidup dan juga perbaikan terhadap cara bekerja yang pada akhirnya akan membawa kepada meningkatkan cara hidup dan berperilaku pada diri sendiri, keluarga dan lingkungannya. Dalam hal memperbaiki kualitas pengamanan pada Polres Kota Depok dilakukan dengan terlebih dahulu mengetahui sistem keamanan fisik yang telah diselenggarakan pada saat ini, kemudian menemukan apa saja kelemahan dari sistem keamanan fisik yang telah diselenggarakan.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive