Skripsi STIK-PTIK :: Kembali ::

Implementasi konsep keadilan restoratif dalam penyelesaian perkara pidana kekerasan dalam rumah tangga pada satuan Reserse kriminal Polres Kampar

Nama Orang : Afdhal Junaidi
Subjek :
  1. Kekerasan dalam rumah tangga
Penerbitan : Jakarta : STIK-PTIK, 2012
Bahasa : none
Deksipsi Fisik : xi, 132 hal.: 30 cm
Catatan Umum :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 3
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
58-12-83 TERSEDIA
Shelf
 58-12-83.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47683
Dalam perkara pidana perlu ada pendekatan penyelesaian yang lebih sesuai dengan perasaan keadilan masyarakat, dan cara dimaksud adalah dengan diselesaikan dengan pendekatan keadilan restoratif adalah perkara kekerasan dalam rumah tangga. Cara ini pernah dilakukan oleh aparat penyidik pada satreskrim Polres Kampar, sehingga menarik untuk diteliti, yang pada dasarnya bertujuan untuk : (1) mengetahui alasan perlunya penerapan konsep keadilan restoratif; (2) mendapatkan gambaran tentang mekanisme pelaksanaan konsep keadilan restoratif dalam penyidikan tindak pidana kekerasan dalam rumah tangga; dan (3) mengetahui bagaimana implementasi konsep keadilan restoratif dalam penyelesaian perkara pidana kekerasan dalam rumah tangga dikaitkan dengan upaya mewujudkan keadilan.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive