Penerapan diversi dalam proses penyidikan tindak pidana anak pada satuan reserse kriminal Polresta Samarinda : (Studi kasus pencabulan dengan tersangka mikel)
Nama Orang : | Widho Anriano |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta : STIK-PTIK, 2012 |
Bahasa : | none |
Deksipsi Fisik : | xiii, 86 hal.: 30 cm |
Catatan Umum : | |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
58-12-62 | TERSEDIA |
58-12-62.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47662 |
Pendekatan diversi bertujuan mengalihkan anak dari proses peradilan formal, guna mencari solusi yang terbaik untuk memberikan rasa adil dan kepuasan bagi semua pihak. Salah satunya pada kasus pencabulan yang dilakukan Mikel terhadap korbannya, Reisty Yulianti. Terkait dengan hal ini maka permasalahan yang dibahas oleh penulis adalah, gambaran kasus pencabulan oleh mikel, penerapan diversi dan fkator yang mempengaruhi penyidikan tindak pidana anak.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive