Penegakan hukum terhadap penebangan hutan tanpa ijin dalam kawasan konservasi taman nasional Kutai di Kabupaten Kutai Timur oleh satuan reskrim Polres Kutai Timur
Nama Orang : | Anib Bastian |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta : STIK-PTIK, 2012 |
Bahasa : | none |
Deksipsi Fisik : | xv, 140 hal.: 30 cm |
Catatan Umum : | |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
58-12-28 | TERSEDIA |
58-12-28.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47623 |
Taman nasional Kutai memiliki kawasan hutan yang luas di Kabupaten Kutai Timur Propinsi Kalimantan Timur dengan luasan 198.629 Ha. Tingginya potensi hutan yang terkandung di dalamnya dimanfaatkan oleh sejumlah pihak untuk melakukan penebangan hutan tanpa ijin. Atas dasar inilah maka penulis membahas tentang gambaran proses penegakan hukum oleh Satuan Reskrim Polres Kutai Timur dan faktor yang mempengaruhinya.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive