Buku :: Kembali ::

Reinkarnasi : Setiap keberakhiran adalah awal keberadaan dan keberakhiran selalu ditemukan diawal keberadaan

No. Panggil : 215
Nama Orang : Indrahartanto
Subjek :
  1. RELIGI
Penerbitan : Yogyakarta : Narasi, 2008
Bahasa : Indonesia
ISBN : [979-168-091-4]
Edisi : Cet. 1
Catatan Umum :
Catatan Bibliografi :
Catatan Seri :
Sumber :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 2
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
215 01-10-01485 TERSEDIA
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 4438
Dalam ensikolopedi nasional, reinkarnasi merupakan istilah untuk menjelaskan bahwa arwah atau jiwa akan tetap hidup sekalipun raga manusia yang memilikinya telah mengalami kematian. Artinya "ia" akan terlahir kembali ke dunia dalam dimensi ruang dan waktu, serta wujud raga yang berbeda.
Reinkarnasi sendiri, hingga kini sebetulnya masih menjadi perdebatan di sejumlah kalangan. Perbedaan keyakinan atau kepercayaan dalam memahami "kehidupan setelah kematian", paling tidak menjadi pemicu utama hadirnya beda pendapat tersebut. Nah paling tidak untuk menengahi perdebatan itulah buku ini hadir. Melalui sejumlah pendekatan terlebih fakta yang pernah ditemui di beberapa belahan dunia, buku ini berusaha memaparkan kalau dimata sebagian kalangan/lapisan masyarakat dunia, reinkarnasi itu benar adanya.
Bagaimana sebetulnya konsep reinkarnasi itu sendiri, sehingga menimbulkan pertentangan di beberapa kalangan ? Benarkah sejumlah tokoh di masa lampau, seperti Mahatma Gandhi, Jalaluddin Rumi ataupun Kahlil Gibran, melalui sejumlah karyanya seolah "mengamini" reinkarnasi ? Benarkah kisah - kisah tentang reinkarnasi yang selama ini beredar dapat dipercaya ? Dan yang terpenting, benarkah ada "kehidupan lain" setelah kehidupan saat ini.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive