Perilaku polisi lalu lintas Polres Singkawang terhadap masyarakat etnis Tionghoa (Kajian atas birokrasi dan pola komunikasi)
No. Panggil : | T13-10-006 |
Nama Orang : | Arri Vaviriyantho |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta : universitas indonesia, 2010 |
Kode Bahasa : | none |
Catatan Bibliografi : | |
Deskripsi Fisik : | xvii, 163 hal.: ilus, 28 cm |
Lembaga Pemilik : | Perpustakaan STIK |
Lokasi : | Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T13-10-006 | T13-10-006 | TERSEDIA |
T13-10-006.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 39921 |
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan perilaku Polantas di Polres Singkawang terhadap masyarakat etnis Tionghoa berkaitan dengan aspek birokrasi dan pola komunikasi. Berbagai karakteristik komunikasi dan birokrasi dijadikan perspektif untuk mengungkap adanya pertukaran antara polisi dan masyarakat etnis Tionghoa. Stereoptip dan kebudayaan masyarakat etnis Tionghoa yang mempengaruhi praktik birokrasi di satlantas Polres Singkawang juga menjadi fokus yang digali dalam penelitian ini.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive