Taskap Selapa :: Kembali ::

Upaya peningkatan pelatihan personil Polresta Surabaya Timur untuk mewujudkan Polri yang professional / Muliyadji ; pembimbing, Drs. Kemas Husni

No. Panggil : TA-00167
Nama Orang : Muliyadji
Nama Orang Tambahan :
Subjek :
  1. Police professionalism
  2. Police training
Penerbitan : Jakarta : Selapa Polri, 2004
Bahasa : ind
Deksipsi Fisik :
Catatan Umum :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi :
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-00167 TA-00167 TERSEDIA
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 36591
Pelatihan di Polresta Surabaya Timur belum terprogram. Dalam pelaksanaan pelatihan hanya bersifat insidentil, sehingga terkesan hanya sekedar latihan asal-asalan.Belum adanya komponen latihan sebagai pendukung program latihan. Ada beberapa faktor yang mempengaruhi sebagai penghambat sehingga program pelatihan tidak optimal, sebagai berikut : Perangkat-perangkat yang bertanggung jawab terhadap penyelenggaraan program pelatihan belum berperan sesuai dengan tugas fungsi dan peranannya. Adanya kesan bahwa latihannya sifatnya hanya rutinitas dan hanya sekedar melaksanakan kewajiban. Dukungan anggaran sangat mempengaruhi terselenggaranya penyelenggaraan program latihan dan selama ini di tingkat Polres tidak ada dukungan anggaran khusus dalam program latihan.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive