Skripsi STIK-PTIK :: Kembali ::

Pemberdayaan tukang ojek sebagai implementasi Polmas dalam cegah pencurian kekerasan di Polsekta Balikpapan Utara

No. Panggil : 50-08-146
Nama Orang : Herzoni Saragih
Nama Orang Tambahan :
Penerbitan : Jakarta : PTIK, 2008
Bahasa : none
Deksipsi Fisik :
Catatan Umum :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi :
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
50-08-146 50-08-146 TERSEDIA
 50-08-146.pdf
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 30581
Kejahatan jalanan dapat mengan cam siapa saja tanpa mengenal batas usia, jenis kelamin juga status sosial. Kondisi tersebut menjadikan masyarakat lebih waspada dan tidak beralasan untuk tidak khawatir. Adapun tindak kejahatan yang menjadi nilai utama dalam penelitian penulis adalah Tindak kejahatan Pencurian dengan Kekerasan. Dalam penanggulangan tindak kejahatan dengan kekerasan asa beberapa upaya untuk mencegah, salah satunya dengan pemberdayaan tukang ojek sebagai salah satu potensi masyarakat, yang memiliki mobilitas tinggi di jalanan. Teori dan konsep yang digunakan adalah Tugas dan Fungsi Kepolisian dalam Perspektif Polmas, Implementasi Polmas dalam Skep/737/X/2005, Pemberdayaan Tukang Ojek, Defensible Space dalam Pencegahan Kejahatan, Pembatasan Definisi Operasional (Pemberdayaan, Tukang ojek dan Plosekta Balikpapan Utara).
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive