Abstrak
Banyak pihak berbicara hal yang sama tentang metodologi penelitian kualitatif (MPK). Namun sistematisasi tampilannya berbeda. Buku ini berupaya menjelaskan tampilan yang berbeda tersebut, sekaligus mencarikan landasan filosofiknya dalam metodologi penelitian lain ada yang hanya menggunakan salah satu model. Ada pula yang mencapuradukan berbagai pendekatan dan model. Mungkin menjadi sederhana, tetapi kehilangan dasar filsafatnya. Yang campur aduk itu menyulitkan evaluasi, sehingga yang akan menjadi korban adalah yang diuji.