Abstrak
Penyusunan instrumen penelitian merupakan salah satu langkah strategis yang menentukan kualitas hasil penelitian. Instrumen yanmg tidak benar menghasilkan data yang tidak benar. Penelitian tanpa didukung data yang benar akan menghasilkan kesimpulan yang tidak benar karena tidak sesuai dengan kenyataan dilapangan.