Abstrak
Fungsi Kepolisian lalu lintas. Polri melakukan berbagai upaya dalam meningkatkan Profesionalisme Polisi lalu lintas melalui upaya preemtif, Preventif dan represif. Riset tentang kecelakaan lalu lintas dan cara pencegahannya terus berkembang bebagai upaya terus dilakukan untuk mengurangi jumlah kecelakaan. Munculnya risiko di jalan raya merupakan dampak dari kebutuhan pengguna jalan dan juga volume kendaraan yang maikn bertambah dari kebutuhan pengguna jalan dan juga volume kendaraan yang makin bertambah.