Abstrak
salah satu persoalan terbesar yang dihadapi bangsa ini adalah penegakan supremasi hukum. Hukum tidak pernah ditempatkan diposisi yang terhormat, dan bahkan lebih sering diabaika. Pelanggaran hukum bahkan tidak hanya dilakukan masyarakat, tetapi juga oleh pemerintah, itulah penyebab utama krisis multidemensi yang membelit bangsa ini.
Dalam buku ini diakaji secara komprehensif bentuk-bentuk pelanggaran tersebut, serta menyodorkan langkah-langkah strategis dan operasional untuk untuk menjadikan hukum sebagai panglima dalam kehidupan berbangsa dab bernegara.