Abstrak
Dengan menggunakan daur kehidupan (Life Cycle) sebagai kerangka analisis pengarang berhasil memberi interpretasi yang konprehensif mengenai dunia orang tetum yang ia pelajri. Banyak ciri kebudayaan tetum yang ada persamaannya dengan kebudayaan suku bangsa Indonesia lainnya. Sehingga analisa ini berguna pula untuk mengenal kebudayaan suku-suku bangsa lainnya di Indonesia.