Abstrak
Intelijen merupakan bagian penting dinamika kegiatan kepolisian terlebih lagi dalam era Reformasi dan globalisasi dewasa ini dimana tuntutan masyarakat terhadap transparansi demokratisasi perlindungan terdapap hak asasi manusia, dan supremasi hukum semakin meningkat, disamping dinamika kehidupan masyarakat yang berkembang demikian cepat dan gelagat perubahannya yang sangat sulit dibaca sehingga diperlukan upya-upaya carly warning carly detection yang tajam dan akurat guna mengetahu dan memahami gelagat tersebut melalui penguasaan teori, kesimualn dan pengalaman serta pemanfaatan teknologi modern.
Oleh karenanya saya melihat penulisan buku inisangat bermanfaat dan dapat dijadikan referensi bagi para pemimpin kesatuan kewilayahan dan seluruh anggota POLRI terlebi lagi bagi komuniti Inteljen, karena materi yang disajikan dalam buku ini memuat hal-hal yang bersifat teknis Intelijen, serta hal-hal yang bersifat strategis dan prediktif dalam rangka pengambilan keputusan disamping itu penulsan buku ini juga akan semakin memperkaya literatur tentang Intelijen yang selama ini sudah ada.