Abstrak
Buku dasar-dasar ekonomi mikro ini bertujuan untuk membantu para mahasiswa pemula yang pertama kali menempuh matakuliah ekonomi mikro. Sajian materi setelah pendahuluan disajikan dalam empat bagian, yaitu perilaku konsumen, perilaku produsen, teori biaya, dan organisais pasar.